4 Lapisan Tanah dan Penjelasannya
2015-12-1 · 4 Lapisan Tanah dan Penjelasannya. Tanah merupakan bagian dari lapisan atmosfer kerak bumi yang terletak di posisi paling atas dan menjadi bagian dari kehidupan organisme ataupun mikroorganisme serta tersusun atas berbagai mineral dan material organik dan anorganik lainnya.